Diklat Saka Wira Kartika Koramil 0811/15 Jenu Cetak Pemimpin Bangsa Yang Berkualitas

    Diklat Saka Wira Kartika Koramil 0811/15 Jenu Cetak Pemimpin Bangsa Yang Berkualitas

    TUBAN, – Guna membentuk dan membina generasi muda sebagai pemimpin bangsa yang berkualitas, Babinsa menggelar pendidikan dan latihan (Diklat) Pramuka Saka Wira Kartika (SWK) dari dari Madrasah Aliyah Al Hidayah Jenu di Koramil 0811/15 Jenu Kodim 0811 Tuban, Minggu (21/7/2024).

    Bati Wanwil, Serma Hery dalam arahannya menyampaikan kepada seluruh siswa bahwa kegiatan ini harus dilaksanakan dengan sungguh-sungguh dan bisa menjadi anggota pramuka yang handal dan profesional yang mampu digunakan jika sewaktu-waktu diperlukan, dengan tujuan untuk mempererat tali persaudaraan antar sesama anggota Pramuka Saka Wira Kartika dan kekompakkan.

    “Selama melaksanakan kegiatan utamakan faktor keamanan, ikuti apa yang sudah menjadi aturan tata tertib dalam Diklat, ” Ujarnya.

    Ditempat terpisah, Danramil 0811/15 Jenu Kapten Czi Choiril Anwar menjelaskan bahwa Diklat merupakan salah satu upaya pembinaan pendidikan bela negara dalam membentuk kader generasi muda yang berkarakter dan berwawasan kebangsaan.

    “Semoga kegiatan ini dapat berjalan dengan lancar dan aman, ” Harapnya. (Farozich)

    tuban
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Tingkatkan Gizi Ibu Dan Balita Stunting,...

    Artikel Berikutnya

    Perkuat Sinergitas TNI-Polri, Dandim 0811...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Bakamla RI Lepas KN. Pulau Dana-323 untuk Muhibah ke Vietnam dan Singapura
    Panglima TNI Dampingi Presiden RI Buka Peparnas XVII Solo 2024
    Heboh Gelar Doktor Honoris Causa dari Perguruan Tinggi Ilegal, Hendri Kampai: Prestise atau Prestasi Palsu?
    Koramil 0811/14 Kerek Gelar Tasyakuran HUT Ke-79 TNI dan Kenaikan Pangkat Bersama Santri dan Anak Yatim
    Meriahkan HUT TNI Ke-79, Linmas Jatirogo Unjuk Kebolehan Lomba PBB di Koramil 0811/09 Jatirogo
    Semarak HUT Ke-79 TNI, Babinsa Koramil 0811/06 Plumpang Bersama Warga Kerja Bakti Membersihkan Tempat Pemakaman Umum
    Semarak HUT Ke-79 Tentara Nasional Indonesia, Komandan Kodim 0811/Tuban Membuka Lomba Menggambar Dan Mewarnai TK Kartika IV-45 Kabupaten Tuban
    Dandim 0811 Pimpin Ziarah Nasional Di TMP Ronggolawe Tuban
    Babinsa Padamkan Sijago Merah Yang Melahap Lahan Kosong Di Desa Glodok Koramil 0811/02 Palang
    Babinsa Koramil 0811/05 Rengel Kerja Bakti Bersama Warga Menjelang Acara Adat Sedekah Bumi
    Pelihara Persatuan Dan Kesatuan Bangsa : Pesan Dandim 0811/Tuban Dalam Rangka Pelantikan Pengurus FKPPI Kabupaten Tuban
    Koramil 0811/14 Kerek Gelar Tasyakuran HUT Ke-79 TNI dan Kenaikan Pangkat Bersama Santri dan Anak Yatim
    Jadikan Dorongan Dan Motivasi, Danramil 0811/14 Kerek Berikan Penghargaan Kepada Anggota Sakawira Kartika Yang Berprestasi
    Tingkatkan SDM Pegawai Kantor Pertanahan Kabupaten, Kodim 0811 Tuban Gembleng Materi Wasbang Dan PBB
    Danrem 082/CPYJ Dampingi Pangdam V/Brawijaya Berkunjung Ke Tuban Dan Bojonegoro
    Berikan Motivasi, Polwan Polres Tuban Datangi Rumah Anggota KPPS Yang Alami Keguguran Usai Tugas
    Karya Bakti TNI Bedah Rumah Tidak Layak Huni di Wilayah Koramil 0811/20 Grabagan
    Berbaur Bersama Warga Binaan, Babinsa Koramil 0811/08 Widang Ajak Masyarakat Ikuti Kegiatan Khotmil Qur’an

    Ikuti Kami